Informasi

BTB Colour Walk 2026

Semangat kebersamaan, pelestarian budaya, dan kepedulian lintas generasi akan kembali mengalir di Kota Tangerang melalui gelaran BTB Colour Walk 2026, sebuah kegiatan jalan santai penuh warna yang diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Perkumpulan Boen Tek Bio ke-114 sekaligus Dies Natalis ke-31 Universitas Buddhi Dharma (UBD).   Kegiatan yang akan digelar pada Minggu,…

Informasi

Kursus Dasar Buddha Dhamma (KDBD).

Namo Buddhaya 🙏 PC MAGABUDHI Kota Tangerang mengadakan Kursus Dasar Buddha Dhamma (KDBD). KDBD ini sebagai sarana untuk belajar, menambah pengetahuan, dan meningkatkan keyakinan umat. Kegiatan akan diadakan pada: Hari ke-1: 🗓️ Sabtu, 20 Desember 2025 🕗 Pkl 08.00 – 16.00 WIB Hari ke-2: 🗓️ Minggu, 21 Desember 2025 🕐 Pkl 13.00 – 17.30 WIB…

Informasi

STABN Sriwijaya Meluluskan 106 Lulusan Unggul dengan Berdaya Saing Global

Sekolah Tinggi Agama Buddha Negeri (STABN) Sriwijaya Tangerang Banten, menyelenggarakan Wisuda Sarjana ke-19 Magister Pertama dengan 106 wisudawan dari berbagai program studi pada Kamis (9/9/2025). Pelaksanaan Wisuda Sarjana tahun 2025 mengusung tema “STABN Sriwijaya Unggul dan Berdampak Menuju Kampus Berdaya Saing Global” sebagai wujud komitmen institusi dalam menumbuhkan generasi intelektual Buddhis yang unggul, berkarakter, serta…

Informasi

Jadwal Pabbajja Samanera dan Latihan Atthasilani tahun 2026 Sangha Theravada Indonesia

Jadwal Pabbajja Samanera dan Latihan Atthasilani tahun 2025 Penyelenggara : Sangha Theravada Indonesia PABBAJJA UPASAMPADA TAHUN 2026 1. Pabbajja Upasampada IX (9) Tahun 2026 di Vihara Vipassana Giriratana, Gunungsindur, Kab. Bogor Tanggal 14 – 28 Maret 2026 dengan jumlah peserta 51 orang 2. Pabbajja Upasampada X (10) Tahun 2026 di Vihara Vipassana Giriratana, Gunungsindur, Kab….

Informasi

Target Rekor Muri Buddhayana Run Menyapa Nusantara

Buddhayana Run 2025 sukses digelar sebagai penutup rangkaian enam lomba lari yang diselenggarakan di berbagai daerah oleh Keluarga Buddhayana Indonesia (KBI). Setelah sebelumnya dilaksanakan di Sumatera Utara, Lampung, Sumatera Selatan, Riau, dan Jakarta, etape terakhir digelar di Community Park Pantai Indah Kapuk (PIK) 2, Banten, pada Sabtu (2/8), dengan jumlah peserta lebih dari 3.000 orang….

Informasi

Acara Buddhayana Run Di PIK 2

Sejak pukul 05.00 WIB, ribuan peserta telah memadati Community Park Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 dengan semangat menyala. Tak peduli usia, suku, atau latar belakang, mereka bersatu dalam satu tujuan: merayakan kebersamaan melalui Buddhayana Run 2025. Salah satu peserta, Silvia, guru Sekolah Triratna Jakarta, datang dengan 60 murid dan rekan guru. “Ini pengalaman luar biasa….

Informasi

Menghidupkan Kembali Warisan Dharma di Tanah Taruma

Di tengah dinamika zaman modern, Candi Jiwa – Blandongan di Karawang menjadi lokasi yang penuh makna bagi perayaan Asadha Puja, Sabtu 26 Juli 2025. Momen ini tidak hanya memperingati pemutaran Roda Dharma pertama oleh Buddha Gotama, tetapi juga menandai 70 tahun perjalanan Majelis Buddhayana Indonesia (MBI) dalam membimbing umat Buddha di seluruh pelosok negeri. Candi…

Informasi

Anggota Magabudhi Yang telah Menyelesaikan Kuliah

PD MAGABUDHI Provinsi Banten mengucapkan muditācitta yang mendalam atas kelulusan para Rama-Ramani & Upacarika anggota PD MAGABUDHI Banten dalam Yudisium Magister Pendidikan Buddha & Sarjana Kepenyuluhan Buddha yang bertempat di STABN Sriwijaya, Tangerang pada tanggal 31 Juli 2025. Kelulusan ini menjadi wujud nyata semangat belajar tiada henti demi pengabdian Dhamma dan pelayanan umat. Serta Motivasi…

Informasi

Mengapa Sekolah Berbasis Agama Kian Diminati

Fenomena meningkatnya minat masyarakat terhadap sekolah swasta berbasis agama menjadi sorotan penting dalam lanskap pendidikan nasional. Sekolah-sekolah yang mengusung identitas keagamaan, baik madrasah, sekolah Kristen, maupun Katolik, kini menjadi pilihan utama banyak orang tua, bahkan ketika sekolah negeri tersedia secara gratis. Meskipun sekolah swasta lebih mahal, tetapi tetap dipilih karena hasilnya memuaskan dan sesuai harapan….